🌟 Belajar Campur Baur Untuk Anak-Anak
🔖 [ 𝑺𝒆𝒓𝒊𝒂𝒍 𝑵𝒂𝒔𝒊𝒉𝒂𝒕 𝑻𝑺𝑳 ] Abul Hasan Al Qabisi Al Maliki rahimahullah berkata saat menjelaskan tentang pendidikan anak-anak: “Termasuk kebaikan dan pendidikan yang baik untuk mereka adalah tidak mencampur mereka antara putra-putri.
Suhnun rahimahullah berkata: “Aku membenci bagi seorang pengajar mengajar putri-putri, lalu mencampur mereka dengan anak-anak lelaki, karena itu akan merusak mereka.”
Kalau itu untuk anak-anak, lantas bagaimana dengan orang-orang dewasa?!
(Ar Risalah Al Mufashalah li Ahwalol Muta’allimin wa Ahkamil Muallimin wal Muta’allimin hlm. 116).
🖊️ Ditulis oleh Ustaz Yusuf Abu Ubaidah As-Sidawi حفظه الله
Related Articles
Berita, Mahad TSL, STPII