Table of contents
Share Post
Atho’ bin Abi Rabah rahimahullah berkata,
Perumpamaan orang yang itikaf seperti seorang yang memiliki hajat kebutuhan kepada orang agung. Diapun duduk di depan pintunya seraya mengiba, “Aku tidak akan pergi sampai engkau memenuhi kebutuhanku.”
Begitu juga dengan orang yang itikaf, dia duduk di rumah Allah seraya mengiba,
“Aku tidak akan pergi sampai Engkau mengampuni dosaku.”
(Al Mabsuth 3/115 karya As Sarakshi)
Ditulis oleh: Ustaz Yusuf Abu Ubaidah As-Sidawi حفظه الله
Related Articles
Berita, Mahad TSL, STPII