Table of contents
Share Post

Tahukah Ayah dan Bunda apa itu PBL atau Project Based Learning?

Pembelajaran Berbasis Proyek (Project Based Learning) adalah model pembelajaran yang menggunakan proyek atau kegiatan sebagai media.

Menurut Kemdikbud (2013) menjelaskan bahwa peserta didik melakukan eksplorasi, penilaian, interpretasi, sintesis, dan informasi untuk menghasilkan berbagai bentuk hasil belajar. Pembelajaran Berbasis Proyek merupakan metode belajar yang menggunakan masalah sebagai langkah awal dalam mengumpulkan dan mengintegrasikan pengetahuan baru berdasarkan pengalamannya dalam beraktifitas secara nyata. 

Sumber:
Kemendikbud.go.id

admin

Stay in the loop

Subscribe to our free newsletter.