Table of contents
Share Post

⭐ Special Hadist ⭐

Apa Yang Diucapkan Ketika Ada Angin Kencang?

Ummul Mukminin ‘Aisyah radhiyallahu ‘anha berkata, bahwa Rasulullah apabila melihat angin bertiup kencang, maka beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam berdoa,
“Allahumma inni as-aluka khoiroha, wa khoiro maa fiiha, wa khoiro maa ursilat bihi, wa a’udzubika min syarriha, wa syarri maa fiiha, wa syarri maa ursilat bihi.”

Artinya,
“Yaa Allah aku memohon kepadamu kebaikan angin ini dan kebaikan yang ada padanya serta kebaikan yang dibawa olehnya. Dan aku berlindung kepadamu dari kejelekannya dan dari kejelekan yang ada padanya serta kejelekan yang dibawa olehnya.” (H.R Muslim, no 1496).

Ditulis oleh Ustaz Fauzan Al-Atsary حفظه الله

admin

Stay in the loop

Subscribe to our free newsletter.